“Pelaku usaha berbasis syariah harus memiliki kriteria yakni berwawasan global, memiliki talenta yang tinggi, berorientasi pada kualitas, selalu berpikir solutif, memiliki akhlak mulia, dan berintegritas terhadap pembangunan bangsa,” pungkasnya.
Wakil Wali Kota Sukabumi, Andri Setiawan Hamami, mengharapkan agar pelaku bisnis syariah tidak hanya menjadi pemain pinggiran namun harus memiliki kontribusi positif terhadap pembangunan bangsa. (rls)