Dulu Sepaket Pimpin Jakarta, Kini Sandiaga Mengaku Sudah Tidak Sejalan dengan Anies

Dulu Sepaket Pimpin Jakarta, Kini Sandiaga Mengaku Sudah Tidak Sejalan dengan Anies
0 Komentar

SUKABUMIEKSPRES — Dulu Sepaket Pimpin Jakarta, Kini Sandiaga Mengaku Sudah Tidak Sejalan dengan Anies, Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf) Sandiaga Salahuddin Uno mengaku sudah tidak lagi sejalan dengan bakal calon presiden (bacapres) Anies Baswedan.

Baca Juga: Siapkan Kejutan, NasDem Ungkap Sosok Cawapres Anies Baswedan Segera Diumumkan

“Saya ingin menyampaikan bahwa yang saya usung itu adalah percepatan pembangunan, bukan perubahan,” kata Sandiaga di Kompleks Parlemen Senayan, Jakarta, Rabu (31/5/2023).

Baca Juga:Intens Komunikasi dengan Prabowo Subianto, Airlangga Hartarto Tidak Ngotot Jadi CapresJokowi Disarankan Ambil Cuti Agar Tak Bikin Gaduh Pilpres

BACA JUGA: Plt Ketum PPP Tak Permasalahkan Sandiaga Uno ke PKS

Hal tersebut disampaikan mantan politisi Partai Gerindra ketika media menanyakan potensi berpasangan dengan Anies dalam kontestasi di Pilpres 2024.

Baca Juga: Intens Komunikasi dengan Prabowo Subianto, Airlangga Hartarto Tidak Ngotot Jadi Capres

“Sandi menyampaikan pertemuannya dengan PKS beberapa waktu lalu tidak ada membahas cawapres pendamping Anies. Tidak ada pembahasan terkait itu,” katanya.

Baca Juga: Honda Metropolitan 2023 Bergaya Retro dengan Desain Modern

Lebih jauh, mantan politisi Gerindra ini menilai, Indonesia bakal kehilangan momentum bonus demografi untuk memajukan bangsa apabila mengubah arah pembangunan yang sudah dijalankan.

BACA JUGA: Sandiaga Segera Tentukan ke Partai Mana Akan Berlabuh

“Kalau kita ubah lagi arah pembangunan kita, kita nanti akan hilang waktu dan bonus demografi ini akan terkikis, sehingga tidak ada potensi, tidak tercapai target Indonesia maju di tahun 2045,” nilai sandiaga . (Pram/Fajar)

0 Komentar