Intip Spesifikasi HP Nokia 9 PureView, HP Gaming dan Spek Kualitas!

HP Nokia 9 PureView
HP Nokia 9 PureView
0 Komentar

SUKABUMIEKSPRES – Spesifikasi Nokia 9 PureView merupakan Hp keluaran Nokia pada tahun 2019 memiliki spek gahar, sering disebut sebagai hp gamingnya Nokia, ini memberikan anda pengalaman main game tanpa khawatir kena lagging.

Lengkap dengan chipset Qualcomm Snapdragon 845 yang sangat gahar menjadi salah satu smartphone Nokia, bahkan memiliki kapasitas ram cukup tinggi dengan kapasitas 6 GB, Nokia PureView punya kualitas layar terbaik bisa memanjakan mata.

Bukan hanya itu saja yang menawarkannya, pada kamera juga menjadi terbaik yaitu fitur ZEISS Optics pada lima kamera belakang, Nokia 9 PureView ini lengkap dengan aplikasi Adobe Photoshop dan juga Lightroom bisa untuk edit foto.

Baca Juga:HP Redmi Note 11 Pro 5G Cocok untuk Gaming dan Harga Hanya Rp 4 JutaanIntip Spesifikasi HP Nokia N73 5G, HP Fantasis Siap Libas Semua Merek Ternama!

BACA JUGA : HP Redmi Note 11 Pro 5G Cocok untuk Gaming dan Harga Hanya Rp 4 Jutaan

Sistem Operasi dan Memori

Telah menggunakan sistem operasi Android 9 yang di upgrade ke Android 10. chipsetnya sendiri telah menggunakan Qualcomm Snapdragon 845 yang memiliki kualitas tinggi dan lancar untuk gaming.

Nokia 9 PureView menggunakan CPU Octa-core dan GPU Adreno 630. Untuk RAM nya sendiri memiliki kapasitas sebesar 6 GB, sementara memori internalnya memilki kapasitas sebesar 128 GB.

Tampilannya memiliki dimensi sebesar 155 mm x 75 mm x 8 mm dengan berat sebesar 172 gram terbilang cukup ringan untuk bisa bawa kemana-mana, karena memiliki bahan kaca depannya menggunakan Gorilla Glass 5.

Kamera yang dimiliki oleh Nokia 9 PureView terbilang cukup unik, yaitu memiliki 5 buah kamera di belakang. Kamera belakang yang berjumlah 5 buah tersebut dilengkapi denan teknologi ZEISS Optics yang masing-masing memiliki resolusi sebesar 12 MP.

Untuk kamera depannya sendiri memiliki resolusi yang lebih besar dengan resolusi sebesar 20 MP. Baik kamera depan dan belakang sediri sudah dilengkapi dengan fitur HRD.

Untuk kapasitas baterainya memiliki kapasitas 3320 mAh yang merupakan baterai tanam. Untuk jenis baterainya menggunakan jenis baterai Li-Po.

Baca Juga:Rekomendasi Mobil Mini untuk Remaja, Cek Disini!HP Samsung A73 5G Inilah Spek dan Harganya Sangat Murah

Nokia 9 PureView memiliki 3 tipe charging dengan masing-masing daya yang berbeda. Yaitu sebesar 18 Watt, 10 Watt dan 5 Watt.

Harga dari Nokia 9 PureView melalui website resmi Nokia belum memasang harga, dikarenakan hp tersebut sudah rilis cukup lama. Namun, jika melihat di berbagai e commerce luar negeri, Nokia 9 Pureview memiliki harga sekitar 400 dollar hingga 600 dollar atau jika dirupiahkan akan mencapai 6 juta hingga 9 juta rupiah.

0 Komentar