SUKABUMIEKSPRES – Warganet dibuat terbelalak dengan harga koin Rp1000 kelapa sawit. Di sejumlah toko online pemilik atau kolektor menawarga harga mulai ratusan juta.
Bahkan seorang penjual di toko online membandrol koin lansiran tahun 90-an itu seharga 1 Miliar atau setara harga Vespa Dior Sultan Andara Raffi Ahmad.
Uang koin Rp1000 mulai jadi perbincangan, pasca seorang kolektor menjualnya di Bukalapak dengan harga 1M.
Baca Juga:Kawasaki Ninja Matic 300cc Bikin Yamaha dan Honda Kena MentalJadwal Tayang Tokyo Revengers Live Action Season 2
Harga koin Rp1000 yang diluar nalar itu, menjadi tanda tanya besar bagi warganet, yang berkeinginan memiliki Vespa Dior Sultan Andara.
Tapi nanti dulu, jika ingin menjual koin Rp1000 dengan nilai fantastis, simak beberapa cara menjualnya berikut ini:
1. Jual di Toko Online
Anda bisa menjual uang kuno Rp1000 kelapa sawit di toko online.
Tempat tersebut merupakan pilihan terbaik untuk menjual uang kuno yang anda miliki.
Karena tawaran di toko online bisa menjangkau kolektor di dalam dan luar negeri.
BACA JUGA: Sepeda Listrik Terlaris di Shopee ini Dibandrol 3 Jutaan
2. Tawarkan pada kolektor
Para kolektor biasanya memiliki komunitas tersendiri, ini merupakan pasar potensial untuk menjual koin antik milikmu.
Menawarkan kepada kolektor yang anda kenal juga bisa terkoneksi ke komunitasnya.
Baca Juga:Jadwal Tayang Gundam Witch from Mercury season 2Manga One Piece Chapter 1086 Shanks Pemimpin Holy Knight
Namun para kolektor akan lebih teliti. Oleh karenanya, pastikan kondisi uang masih layak dijual sehingga bisa mendapatkan harga tinggi.
Beri penawaran yang dimana barang kalian pastinya akan diperebutkan dalam komunitas tersebut.
BACA JUGA: Kawasaki Ninja Matic 300cc Bikin Yamaha dan Honda Kena Mental
3. Penjual dan Penerima uang kuno
Anda juga bisa menjualnya ke pedagang uang kuno yang ada di daerah Anda.
Anda bisa mendatangi tempat penjualan barang-barang antik hingga pasar barang kuno.
Biasanya kolektor uang kuno berani membayar mahal barang antik yang tengah dicari.
BACA JUGA: 3 Varian Sepeda Listrik Goda Dijual Murah tapi Gak Murahan
4. Tawarkan di media sosial
Cara menjual uang kuno lainnya adalah dengan cara mempostingnya ke media sosial.
Cara ini juga cukup efektif karena di media sosial banyak terdapat forum jual beli dan komunitas kolektor barang antik.