Speaker Bluetooth Murah Terbaik di Indonesia Berdasarkan Sound Engineer

Speaker bluetooth
Ilustrasi : Blibli
0 Komentar

SUKABUMIEKSPRES – Kali ini speaker bluetooth banyak orang yang mencarinya untuk mendengarkan musik dari smartphone dan tablet, dengan adanya koneksi ke bluetooth di antara kedua perangkat itu akan terhubung tanpa kabel.

Namun uniknya disini adalah dari nilai harga yang sangat terjangkau oleh pembeli, bahkan tidak repot-repot untuk menggunakan kabel agar terhubung. Da;am artikel ini kita akan mengulas rekomendasi speaker bluetooth berbagai merek.

Seperti EDGEL, Robot, Acome, dan Inbex, rekomendasi tersebut juga berdasarkan dari sound engineer . Dan untuk pembahasan lengkapnya, mari simak artikel ini.

Berkolaborasi dengan pakar : cara untuk memilih speaker bluetooth murah.

Baca Juga:Honda Luncurkan Motor Matik Harga Rp 14 Jutaan Dibekali Smart Key, Simak Disini!3 Tips Fashion Pria yang Simple tapi Tidak Bikin Bosan Saat Nongkrong, Harus Dicoba!

Pertama kali, jika kalian ingin membeli speaker bluetooth, ada beberapa tiga poin yang perlu kalian perhatikan saat memilihnya, pilihan produk dengan fitur yang anda inginkan sesuai dengan tujuan pemakaian.

1. Perhatikan Codec untuk kualitas suara terbaik.
Codec merupakan sebuah sistem atau perangkat yang berfungsi melakukan compression pada suatu file atau data, dari file musik dengan format MP3 dan MP4 sering kalian dengar juga merupakan salah satu telah melalui standar codec.

Adapun dari standarnya codec yang paling banyak digunakan oleh speaker bluetooth adalah LDAC, aptX, AAC, dan SBC.

Namun sayangnya pada harganya di bawah Rp 300 ribu, bahkan sangat jarang ditemukan, sangat jarang ditemukan produk yang mencantumkan keterangan codec-nya, untuk itu, kalian bisa memilih produk dengan fitur-fitur yang lain.

Berikut inilah keunggulan dari masing-masing codec yang patut kalian ketahui :

SBC : Jenis ini adalah standar codec yang paling sering digunakan dan kompatibel dengan hampir semua perangkat Bluetooth, hanya saja dari kualitas suara yang masih menghasilkan oleh perangkat dengan codec ini relatif kurang bagus.

AAC : Kompatibel dengan perangkat buatan Apple dan kualitasnya hanya sedikit lebih baik dari codec SBC, hanya dari codec AAC telah memiliki transmisi data yang lebih cepat dan jeda yang lebih singkat.

aptX : Kompresi dari codec aptX ini tidak terlalu besar sehingga berkualitas suara dihasilkannya tidak berkurang dan bebas dari delay, Speaker Bluetooth dengan codec ini memiliki kualitas suara yang tinggi serta paling ideal untuk bisa mendengarkan musik dan menonton film.

0 Komentar