SUKABUMIEKSPRES – Honda Giorno merupakan salah satu skutik terbaru yang sukses menarik perhatian banyak orang, karena memiliki berbagai fitur teknologi canggih serta desain tampilannya yang mengusung retro modern terlihat lebih menawan, sporty, dan kekinan. Yuk simak terus artikel ini sampai selesai, untuk mengetahui informasi lengkap mengenai spesifikasi keunggulan performanya.
Review Spesifikasi Honda PCX 160 2023, Harga Mulai 32 Jutaan
Meskipun dapet terbilang mini, namun motor keren ini menyediakan ruang bagasi yang sangat luas sebesar 20 liter di balik joknya loh, sehingga sangat berguna untuk menyimpan barang-barang bawaan mu. Tidak hanya itu, keunikan dari Honda ini juga memiliki body serba bulat dan mungil mulai dari batok lampu depan, body depan sampai body samping hingga burita.
Meski begitu, namun skutik keren ini juga telah dibekali fitur canggih headlamp dan lampu sein bulat yang semakin terlihat kekinian dengan hiasan panel Chrome, serta garnish top lamp berdimensi mungil memiliki jok dengan bentuk agak melonjak. Hal tersebut guna menguatkan kesan retro yang lebih kental dan kuat.
Spesifikasi Honda Metropolitan yang Miliki Desain Mirip Vespa
Baca Juga:3 Wisata Hits di Dago Bandung dengan Harga Terjangkau Rekomendasi Wisata Dago Bandung yang Worth It Dikunjungi
Yuk pantau terus artikel kami untuk mengetahui informasi mengenai otomotif-otomotif beroda dua canggih terbaru lainnya, semoga bermanfaat guys!***