SUKABUMIEKSPRES – Tampil dengan desain sporty gagah perkasa, buat skutik bongsor Honda Forza makin diincar banyak orang terutama para pecinta otomotif beroda dua, hal tersebut menunjukkan keunggulannya yang begitu berkualitas mempesona. Menariknya selain desain, motor ini juga mampu menyuguhkan kinerja kelas atas yang dapat memberikan performa tangguh dan gesit.
Miliki Fitur ESS, Performa Honda Forza Siap Hadang Medan Jalan
Berawal dari tampilannya yang selalu jadi poin penting bagi para konsumen, di mana skuter matic canggih ini mengusung konsep sporty yang disempurnakan oleh lekukan tajam di beberapa sisi, juga dilengkapi dengan posisi duduk super nyaman dan lampu LED depan belakang modern hingga mampu memperkuat kesan kekinian.
Kelebihan Motor Honda BeAt Street yang Hanya Dibandrol 18 Juta
Nah mengenai dapur pacunya, skutik bongsor ini sudah beklai mesin 250cc SOHC eSP+ (enhanced Smart Power) dan berpendingin cairan yang sudah dibekali PGM-FI, hingga dapat memberikan tenaga maksimum 17 kW/7.750 rpm dan torsi puncak yang mencapai 24 Nm/6.250 rpm.
Baca Juga:Miliki Fitur ESS, Performa Honda Forza Siap Hadang Medan JalanKelebihan Motor Honda BeAt Street yang Hanya Dibandrol 18 Juta
Yuk pantau terus artikel kami untuk mengetahui informasi mengenai otomotif-otomotif beroda dua canggih terbaru lainlnya, semoga bermanfaat!