SUKABUMIEKSPRES – Untuk kalian yang penggemar dengan HP Nokia, disini akan memberikan rekomendasi HP Nokia terbaru di bulan September 2023.
Mengikutinya perkembangan zaman, salah satunya merek nokia kini hadir dengan kamera yang tidak kalah dengan merek yang lainnya, bahkan pada hp ini juga terdapat fitur-fitur canggih teknologinya.
Disini akan memberikan penjelasan rekomendasi HP Nokia terbaru, pada artikel ini.
Baca Juga:Honda Rilis Motor Terbaru yang Harganya Lebih Murah dari BeATInilah Model Honda Scoopy terbaru 2023, Mari Cek Spesifikasi Disini!
Kalian jangan kaget jika HP ini belum tentu masuk ke Indonesia, kemungkinan akan masuk ke negara tetangga.
Disampingnya itu, Nokia ini hadir dengan OS Android maupu yang mampu berkonsep featured phone atau klasik.
Inilah 2 HP Nokia Terbaru Per September 2023.
1. Nokia C210
Hp ini memiliki kelebihan, sebagai berikut:
• Memiliki prosesor Snapdragon 662 yang cukup oke di kelasnya
• Layar IPS LCD berukuran 6.3 inci dengan resolusi 720 x 1560 piksel
• Layar punya perlindungan Corning Gorilla Glass 3
• Kamera utama 13 MP dan kamera selfie 5 MP dengan fitur LED flash dan perekaman video 1080p@30fps yang cukup buat kelas harganya
• Berjalan dengan sistem operasi
• Android 13 yang menawarkan pengalaman pake yang nyaman
Hp ini ternyata memiliki kekurangan juga, diantaranya sebagai berikut:
• Hanya memiliki RAM 3 GB yang mungkin kurang memadai untuk buat kinerja berat
• Baterai berkapasitas 3000 mAh yang kurang buat kebutuhan saat ini
• Tidak mendukung NFC, FM radio, dan USB Type-C
• Desain yang terlihat biasa saja dan tidak memiliki banyak pilihan warna
2. Nokia G310 5G.
Hp nokia ini memiliki kelebihan, diantaranya sebagai berikut:
• Layar IPS LCD dengan refresh rate 90Hz
• SoC Snapdragon 480+ yang optimal untuk penggunaan sehari-hari, cukup oke buat kelas harganya
• Sudah mendukung 5G
• Baterai 5000 mAh, awet untuk penggunaan normal sehari penuh
• Ada audio jack 3.5 mm dan slot microSD
• Dukungan perbaikan mandiri oleh iFixit seperti penggantian LCD dan baterai
• Memiliki desain yang solid dan ramah lingkungan dengan panel belakang yang terbuat dari 65 persen material daur ulang