Mau kamu pelajar, pekerja kantoran, atau sekadar pecinta teknologi yang pengen tampil stylish, deretan HP tipis ini bisa jadi pilihan yang pas buat kamu. Nggak perlu keluarin budget gede, tapi tetap bisa tampil kece dan produktif setiap hari.
Jadi, dari kelima HP ini, mana yang paling bikin kamu tertarik?