“Apabila dilakukan bersama-sama, tidak akan terlalu berat. Anggaran juga tidak akan terlalu besar. Selama pandemi covid-19 kami melakukan kegiatan sebatas via daring. Namun tak menghalangi niat untuk membantu dan menangani terkait masalah HIV/AIDS,” pungkasnya. (mg2)