Huion H640P
Merk Huion memang sudah cukup terkenal dengan produk Pen Tabletnya. Salah satunya Huion H640P merupakan salah satu Pen Tablet dengan harga yang terbilang murah yaitu pada kisaran 500 ribu rupiah.
Huion H640P memiliki area menggambar sebesar 6,3 x 3,9 Inch dengan resolusi sebesar 5080 LPI. Selain itu Huion H640P memiliki Pressure sebesar 8192 Level, dan kecepatan Report Rate sebesar 233 PPS, sehingga saat menggambar akan terasa lebih halus.
Memiliki shortcut key pada Pen Tablet sebanyak 6 buah, serta sudah tersedia pen holder yang di dalamnya terdapat 8 buah Nibs yang bisa diganti. Huion H640P sudah bisa dipakai pada Windows 10, Mac 10, 11, serta dapat dipakai pada HP Android.
Baca Juga:Rekomendasi HP Untuk Genshin Impact, Dijamin Manjain Mata!Info Loker Sukabumi Lulusan SMA/SMK Terbaru! 27 April – 2
Memiliki area menggambar sebesar 152,0 x 95,0 mm dan memiliki Pressure Level sebesar 2048 yang merupakan rekomendasi untuk menggambar digital. Wacom One CTL-472 sudah tersedia pada Windows 7 atau lebih, dan Mac OS X 10.10, atau lainnya.
Untuk harganya sendiri terbilang cukup murah, yaitu sekitar 800 ribu. Wacom One CTL-472 merupakan produk Wacom yang paling murah untuk saat ini.
Xp Pen Star G640S
Xp Pen Star G640S bisa dijadikan pilihan untuk anda bila mematok budget kurang dari 1 jutaan. Dengan harga yang mulai dari 600 ribuan, Xp Pen Star G640S cocok digunakan untuk anda bila terpatok oleh budget.
Memiliki pressure level sebesar 8192 dan Report Rate sebesar 220 RPS memudahkan untuk anda menggambar dengan akurat. XP Pen Stat G40S sudah tersedia pada Windows 7 atau lebih, serta kompetibel dengan Photoshop, Adobe Ilustrator, Clip Studio, SAI dan lainnya.
Nah itulah daftar Pen Tablet dengan harga miring kurang dari 1 Jutaan. Pen Tablet diatas cocok digunakan oleh pemula yang ingin belajar menggambar digital