Pelaku Pengrusakan Masjid di Tahan di RSUD Syamsudin SH

Pelaku Pengrusakan Masjid di Tahan di RSUD Syamsudin SH
0 Komentar

BACA JUGA: Dinsos Kota Sukabumi Tangani ODGJ yang Meresahkan Masyarakat

“Nah, kita belum tahu kondisi di rumahnya seperti apa. Makanya untuk mengontrol itu, kita anjurkan untuk kontrol setelah pulang rawat,” tandasnya. 

Untuk itu, AS akan mendapatkan penanganan lanjutan. Setelah diisolasi dan observasi, pasien tersebut akan mendapatkan terapi. Sementara, untuk hasil visum dan diagnosa, akan diberikan kepada Polres Sukabumi Kota. 

“Sesuai dengan keilmuan kedokteran jiwa, nanti kita lihat perkembangannya. Biasanya sesuai kebutuhan kalau memang dia sendiri dan harus seperti itu, lingkungannya juga diamankan jangan sampai membahayakan petugas, orang lain, maupun sesama pasien,” pungkasnya. (IST)

0 Komentar