“Semua tahu Pak Jusuf Kalla kan pernah menjabat wakil presiden dua periode. Pembangunan NKRI berjalan dengan baik. Makanya, seandainya wilayah Indonesia Barat dan Indonesia Timur dapat combine dalam bingkai kepemimpinan RI, maka pastinya menghasilkan konsep pembangunan yang merata. Itu juga bisa mengurangi pemikiran kami, orang dari Indonesia Timur bahwa kami tidak akan pernah menjadi pemimpin di negara ini,” pungkasnya.(*/fajar)