Honda Supercub 125X Tampil Sangar, Siap Melibas Segala Medan

Honda Supercub C125 dengan desain klasiknya bertransofrmasi lebih sangar (Foto:Suara.com)
Honda Supercub C125 dengan desain klasiknya bertransofrmasi lebih sangar (Foto:Suara.com)
0 Komentar

SUKABUMIEKSPRES – Honda Supercub 125 adalah sepeda motor yang dikenal dengan desain klasiknya dan kenyamanan berkendara yang luar biasa. Namun, bagi penggemar motor trail yang ingin kombinasi klasik dan petualangan, Honda Supercub 125 X merepresentasikan keinginan para pecinta otomotif.

Untuk menghadapi medan off-road, langkah pertama dalam transformasi ini adalah meningkatkan suspensi. Suspensi depan dan belakang menjadi suspensi dengan yang lebih kuat dan dapat menahan guncangan yang keras. Ground clearance juga berfungsi untuk mengatasi hambatan di jalur off-road, seperti batu besar atau akar pohon.

BACAJUGA:

Harga Motor Listrik Uwinfly T3 Pro Kembaran Vespa

Ban standar berubah menggunakan ban off-road yang tangguh dan memiliki tapak yang dalam. Ban khusus untuk medan off-road akan memberikan traksi yang lebih baik dan mengatasi berbagai permukaan yang berbeda. Ini memungkinkan Honda Supercub 125 X untuk melibas jalur tanah, pasir, atau bebatuan dengan percaya diri.

Baca Juga:Berikut Keunggulan Motor Honda XRM 125Desain Honda Winner X 160 Telah Dipatenkan, Akankah Rilis di Indonesia?

Untuk melindungi mesin dan komponen vital lainnya, pelindung tambahan di sepanjang bodi motor. Pelindung ini akan melindungi dari benturan dan kerusakan yang mungkin terjadi saat melintasi medan yang tidak rata. Selain itu, skid plate yang kuat dan tahan lama pada bagian bawah mesin untuk melindungi dari hambatan di jalur off-road.

BACAJUGA:

Fitur Lengkap Honda Winner X 2023, Cek Disini!

Honda Supercub 125 X Transformasi Motor Klasik

Honda Supercub 125 X dengan desain klasiknya tersedia dengan lampu tambahan seperti lampu kabut atau lampu LED yang terang. Lampu tambahan ini akan memberikan penerangan yang lebih baik di kondisi pencahayaan yang buruk atau saat berkendara di malam hari. Selain itu, perlengkapan off-road seperti rak bagasi, pengaman barang, atau pengaman tangki bahan bakar  untuk membawa peralatan dan perlengkapan tambahan saat menjelajahi jalur off-road.

Untuk menyelesaikan transformasi menjadi motor trail yang sangar, desain kustom yang unik pada Honda Supercub 125 X. Grafis dengan tema petualangan, garis-garis tajam, dan kombinasi warna yang menarik membuat Honda Supercub 125 X tampak lebih agresif dan menonjol di jalur off-road. Desain ini memberikan sentuhan unik pada tampilan sepeda motor dan menunjukkan semangat petualangan.

0 Komentar