SUKABUMIESKPRES – Untuk para pecinta motor, terutama suka dengan motor yang besar PT Astra Honda Motor, akan merilis skuter matic besar yang terbaru yaitu Honda All News PCX 175.
Kali ini akan diberikan bocorna tentang motor Honda All New PCX yang mempunyai bodi bongsor dan mesin yang gahar untuk bisa melaju lebih cepat di perjalanan.
Tentunya telah didukung oleh beberapa fitur-fitur terbaru yang siap untuk bertanding dengan kelasnya, bahkan banyak sekali menjadi pesaiangan dengan skuter ini.
Baca Juga:Ridwan Kamil Resmikan Apartemen Transit, Biaya Sewa Hanya Rp 250 Per BulanAll New Honda PCX 175cc 2023, Bermesin Lebih Powerfull!
Persaingan skuter kelas maxi di Indonesia akan lebih seru, karena akan siap untuk meluncurkan dan siap untuk menjaga skutik-skutik Maxi yang lainnya.
Munculnya kabar terbaru dari motor ini akan siap meluncur dan siap untuk menjaga skutik-skutik lainnya, untuk menjadi pesaing-pesaingnya, hanya saja Honda ini telah membawa mesin yang lebih besar ke yang lebih besar ketimbang Yamaha nmax atau Aerox.
Sehingga tidak tanggung-tanggung di mesin yang telah dibawakanya ada di kelas 175cc, apakah benar begitu?
Kabar dari beredarnya All News PCX 2023 sampai saat ini masih belum adanya konfirmasi secara pasti.
Terlebih belum ada pernyataan resmi dari pihak Honda terkait kemunculan All New PCX 2023, meski beberapa pihak mengatakan kalau skutik ini tengah dalam pengembangan.
Banyak orang yang memprediksi bahwa apabila Honda All New PCX 2023 benar-benar meluncur di tahun depan, maka skutik ini bakal jadi Maxi terkeren di kelasnya.
Honda All New PCX 2023 kemungkinan akan mengusung jenis lampu yang sama seperti pendahulunya yaitu jenis LED yang sudah dilengkapi dengan DRL.
Baca Juga:Honda Scoopy 160 2023 Ini Harganya Hanya Rp20 Jutaan, Lebih Murah dari Vespa Matic!Kabar Terbaru Dari Honda Scoopy Stylo 160 Segera Rilis, Mirip Vespa Sultan!
Adapun fitur-fitur pada Honda PCX 160 seperti smart key system, port USB, panel instrumen digital, rem cakram di kedua roda, serta comfort area. Juga kemungkinan masih akan dibawa oleh skutik terbaru ini.