SUKABUMIEKSPRES – Kini adanya kabar perilisan Honda Scoopy Stylo 160 saat ini masih banyak pertanyaan, hingga masih banyak yang penasaran bagaimana dengan spesifikasi dan harga dari Skuter Matik terlaris ini?.
Honda dalam waktu dekat ini akan segera rilis motor matic ini dengan gaya terbarunya di tahun 2023, Motor ini bisa menjadi pesain terberat bagi Vespa matic karena mempunyai perpaduan desai yang klasik dan modern.
Stylo 160 ini mempunyai gaya trendy dan stylish dalam pilihan warnanya, karena itu membuat terkesan pertama akan muncul adanya pesona memukau, unik dan juga modern.
Baca Juga:Pengguna Vespa LX Bakal Nyesel, Ada Skuter Matic jadi Saingan Berat!Perkenalkan Inilah Honda Giorno 2023, Adiknya Honda BeAt Berdesain Retro
Kini motor tersebut menjadi perbincangan hangat dari pasar otomatif Indonesia, dianggap sebagai idola baru bagi generasi muda, bahkan menjadi generasi terbaru, sudah di lengkapi dengan teknologi yang canggih.
Namun, karena bersaing dengan vespa matic, motor ini menawarkan dan kepuasan bagi para penggunanya, Apa saja sih kelebihan dari motor ini?.
1. Punya Mesin Performa Tinggi.
Terletak dari desain, diketahui mempunyai mesin dengan kapasitas 160cc yang memberikan tenaga yang ampuh, mempunyai desain yang nyentrik dan stylish, bahkan tenaganya dapat bisa dibandingkan dengan vespa matic.
2. Desain Retro Bernuansa Klasik.
Dari kelebihan keduanya yaitu dari desain retro yang bernuansa klasik, dan bisa mesaingin vespa matic, seperti, SPRINT, Primavera dan LX, Honda bisa menjaga keaslian dari desain yang klasik Honda, ini adalah sebagai ciri khasnya.
3. Bodi yang praktis.
dalam berkendara. Bagasi Honda Scoopy Stylo 160 cukup luas dan ruang penyimpanan yang cukup membuatnya lebih praktis.
4. Varian Warna Beragam yang Menarik.
Honda Scoopy Stylo 160 menawarkan pilihan warna yang trendy seperti pastel pink, biru muda, hitam glossy, putih, dan merah. Warna-warna ini dianggap lebih lengkap dan modern dibandingkan dengan varian yang ada di Vespa matic.