SUKABUMIEKSPRES – Honda Supra GTR 150 Exlusive Agustus 2023 kini ada skema kredit, mari simak disini.
Motor bebek sport kekinian ini mempunyai beragam keunggulan yang menarik, baik dari segi performa mesin tangguh, fitur-fitur canggih dan desain yang menawan.
Nah, inilah akan memberikan skema kredit Honda Supra GTR 150 Exlusive tersebut, bisa kamu andalkan untuk mempunyai motor bebek canggih itu dengan harga terjangkau dan ramah di kantong.
– Inilah spesifikasi lengkapnya.
Baca Juga:Rekomendasi Wisata Tempat Nongki Bersama Teman di Bandung, Murah Meriah!Honda Giorno Varian Kolaborasi Karater Kumamon, Harga Rp20 Jutaan!
– Tipe Mesin: 4-Langkah, DOHC, 4 Katup.
– Kapasitas Mesin: 149,16 cc.
– Sistem Suplai Bahan Bakar: PGM-FI.
– Diameter X Langkah: 57,3 x 57,8 mm.
– Tipe Tranmisi: Manual, 6 Kecepatan.
– Rasio Kompresi: 11,3:1.
– Daya Maksimum: 12,0 kW (16,3 PS) / 9.000 rpm.
– Torsi Maksimum: 14,2 Nm (1,45 kgf.m) / 6.500 rpm.
– Tipe Starter: Elektric & Kick Starter.
– Tipe Kopling: Wet Multiplate with Coil Springs.
– Sistem Pendingin Mesin: Liquid Cooled with Auto Fan.
– Pola Perpindahan Gigi: 1-N-2-3-4-5-6.
– Panjang X Lebar X Tinggi: 2.025 x 705 x 1.105 mm.
– Tinggi Tempat Duduk: 780 mm.
– Jarak Sumbu Roda: 1.284 mm.
– Jarak Terendah ke Tanah: 150 mm.
– Curb Weight: 119 kg.
– Radius Putar: 1.900 mm.
– Tipe Baterai atau Aki: MF 12V – 5.0 mAh.
– Sistem Pengapian: Full – Transistor.
– Tipe Busi: NGK MR9C-9N atau ND U27EPR-N9.
– Berikut ini simulasi cicilan motor bebek sporty keluaran terbaru Honda tersebut:
Diketahui varian Exclusive dibanderol dengan harga 24,69 juta on the road Jakarta, yang dapat kamu pasang uang muka sebesar Rp.6.700.000,00 dengan masa tenor 11 bulan, maka cicilan per bulan yang harus kamu bayar sebesar Rp.2.114.000,00.
Kalau kamu merasa uang mukanya terlalu besar, kamu bisa memperkecil uang muka menjadi Rp3.900.000,00. Dengan masa tenor 11 bulan, maka cicilan kamu akan menjadi Rp2.413.000,00per bulan.