SUKABUMIEKSPRES – Casio telah mengumumkan kehadiran jam tangan yaitu Jam Tangan G-Shock Tipe GWG-2000, Pas Untuk Berpetualangan.
Jam tangan ini menjadi pertama kalinya hadir untuk menggunakan material Forged Carbon atau Karbon Tempat.
“MUDMASTER adalah salah satu lini G-SHOCK yang sangat digemari pecinta G-SHOCK di Indonesia. Kemampuannya untuk bertahan dalam lingkungan yang kotor, berpasir, berlumpur, berdebu, dan lain sebagainya, didukung dengan berbagai fitur menarik termasuk tough solar, dan dengan bentuk yang sangat gagah, membuat seri ini selalu menarik,” ungkap Alvin Harirahardjo, Head Casio Division, PT Gilang Agung Persada.
– Spesifikasi G-Shock GWG-2000.
Baca Juga:Inilah Jam Tangan Casio G-Shock GWG-1000 Seri Terbaru, Simak Disini!Honda PCX 175 Skuter Berkualitas dengan Harga Rp 30 Juta
G-Shock GWG-2000 ini menjadi penerus dari seri sebelumnya, yaitu GWG-1000 kini hadir dengan desain yang menjadi lebih ramping.
Hanya saja mempunyai durabilitas yang tinggi untuk aktivitas outdoor, tidak hanya untuk cipratan air tapi juga lumpur.
GWG-2000 mempunyai tombol yang memiliki kinerja tahan debu dan lumpur yang lebih baik, Tombil ini juga terbuat dari kombinasi pipa tombol baja tahan karat dan bahan penyangga silikon internal.
Karbon tempa ini terbuat dari partikel serat karbon yang bisa dicampur dengan resin dan ditekan pada panas dan tekanan tinggi. sehingga bahan ini bisa lebih ringan dan lebih kuat,
Forget Carbon mempunyai material yang ringan, kuat dan bisa dibentuk dengan beraneka rupa, seringkali digunakan untuk bahan pesawat maupun mobil balap.
Kini digunakan di GWG-2000 material dan struktur baru kemungkinan diproduksi 1,9 milimeter lebih tipis dan 13gram lebih ringan dibandingkan dengan GWG-1000.
Sedangkan dari tali jamnya terbuat dari bahan resin dengan tekstur anti selip dengan bergaya industri, dan penahan tali jam jga berbuat dari resin.
Baca Juga:Honda Scoopy Stylo 160 Membawakan Keunggulan Mumpuni, Si Skuter Khas Eropa!Jam Tangan G-Squad GBA-900 Berpaduan Desain Keren
Beberapa sensor yang di dalamnya antara lain yaitu, Thermometer, Barometer/Altimeter dan Compass.
Jam tangan ini mempunyai tenaga surya yang dapat menjaga daya pada secara perangkat terus menerus, selain itu juga mempunyai konektivitas Multi-Band 6.
Tiga warna dihadirkan antara lain yaitu, Grey, Sand Beige dan Green Khaki, untuk harga G-Shock GWG-2000 Mudmaster akan dihargai kisaran Rp14 jutaan