Redmi Note 13 Pro Kini Ganti Jadi HP Poco di RI, Inilah Penjelasannya!

Redmi Note 13 Pro
Redmi Note 13 Pro
0 Komentar

SUKABUMIEKSPRES – Redmi Note 13 kini resmi meluncur di negara China di pekan lalu, dengan seri ini menghadirkan 3 model yaitu versi Reguler, Pro dan Pro Plus.

Hanya saja, pembocor ulung telah mengungkapkan renca Xiaomi ini akan diresmikan sebagai HP Poco F1 hingga Poco F5.

Bahkan Pembocor Kacper Skrzypek ungkap bahwa Redmi Note 13 Pro ini akan dilabeli sebagai HP Poco di luar pasar China, dengan artian, ada kemungkinan di pasar tanah air akan kebagian.

Baca Juga:Honda Persiapkan Honda Scoopy Versi 2024, Pembuktian Bukan Produk Kaleng-Kaleng!Honda Supra GTR : Bebek Sporty Ini Baru Resmi Meluncur

Hanya saja, memang hingga kini belum ada kepastian konfirmasi apakah HP tersebut akan turut diboyong ke Indonesia atau tidak.

Sebelumnya, pada Redmi Note 12 telah hadir di Indonesia dengan label yang sama alias tidak meminjam brand Poco.

Untuk layarnya 6,67 inci berjeniskan AMOLED dengan punch hole untuk bisa meletakan kamera depan, layar tersebut telah beresolusi 1,5k dengan refresh rate 120Hz dan tingkat kecerahan 1.600nits.

Untuk harga Redmi  ini seharga Rp3,1 Jutaan

0 Komentar