SUKABUMIEKSPRES – Terlihat PT Astra Honda Motor tetap menjadi jalur yang positif dan menghindar masalah terkait pada kasus rangka eSAF, namun kali ini mereka merubah pada Honda Scoopy 2024.
Bahkan pabrikan ini telah melakukan bberapa peruahan pada Honda tersebut dengan kemungkinan akan diluncurkan pada awal tahun 2024m seperti yang telah dilaporkan, perubahan ini akan membuat para konsumen tertarik untuk meliriknya.
Honda Scoopy 2024 ini sangat menarik yang dapat dilihat adalah dalam hal warna, namun tampaknya segar dengan tarikan yang lebih nyentrik.
Baca Juga:Nokia 2300 5G 2023 Si Boba Mirip iPhone Tapi Harga 3 Jutaan, Inilah Alasan Harus Beli!PT Astra Honda Motor Pamerkan Skuter Listrik SC e : Concept di Tokyo Motor Show 2023
Kemungkinan akan diluncurkan pada tahuj awal tahun 2024, seperti yang telah dilaporkan, perubahan tersebut menarik dalam hal warna.
Honda versi ini menggunakan sistem pencahayaan single headlamp LED proyektor kecil, telah dilengkapi dengan lampu replektor dan DRL (Daytime Running Light), dengan lampu sein ini masih menggunakan teknologi bohlam terpisah yang berjenis halogen.
Dengan secara keseluruhan, desain Honda Scoopy 110 terbaru ini mempunyai garis yang manjang dengan pada bagian samping yang tampak menggabungkan denga bagian body samping.
Fitur panel instrumen masih menggunakan panel digital, seperti pada versi sebelumnya.
Mesin Honda Scoopy 110 versi 2024 masih menggunakan mesin 110 cc dengan konfigurasi silinder tunggal, SOHC (Single Overhead Cam), 4 langkah, 2 katup, dan berpendingin udara.
Mesin ini memiliki tenaga maksimum sebesar 6.6 KW atau setara dengan 9 PS pada putaran mesin 7.500 rpm.
Torsi puncak mesin mencapai 9.3 Nm pada putaran 5.500 rpm.
Kubikasi mesin tetap sama dengan versi sebelumnya, mungkin karena mesin tersebut memiliki tingkat efisiensi bahan bakar yang hemat.
Baca Juga:Inilah Rekomendasi Vespa Ikonik dengan Performa Canggih dan Lebih BertenagaXiaomi di Indonesia Tidak Hanya Mi & Redmi Watch, Ada Juga Smartwach Mibro 2
Harga motor ini akan dibandrol sekitar 23.3 juta rupiah jika dikonversikan ke mata uang Indonesia.