SUKABUMIEKSPRES – Google Pixel 9 Pro adalah smartphone canggih yang diperkirakan akan rilis pada awal tahun 2024, dengan prosesor baru yang lebih kuat dan kamera yang ditingkatkan hingga HP ini bisa menjadi pilihan menarik bagi mereka yang mencari ponsel Android premium. Nah untuk mengetahui spek lebih lanjut dari HP tersebut, kamu dapat terus simak artikel kami di bawah ini sampai selesai.
1. Layar
-Ukuran: 6,7 inci
-Resolusi: 1440 x 3120 piksel
-Refresh rate: 120Hz
-Tipe: AMOLED
2. Prosesor
-Google Tensor 2
3. RAM
-12GB
4. Penyimpanan
-128GB, 256GB, 512GB
5. Kamera belakang
-Utama: 50MP, f/1.8, 26mm (wide), OIS
-Ultrawide: 12MP, f/2.2, 114Ëš (ultrawide)
-Telephoto: 48MP, f/3.5, 105mm (telephoto), OIS, PDAF, Laser AF
6. Kamera depan
-11MP, f/2.2, 23mm (wide)
7. Baterai
-5.000 mAh
-Pengisian cepat 30W
-Pengisian nirkabel 23W
7. Fitur lain
-5G
-Wi-Fi 6E
-Bluetooth 5.3
-NFC
-GPS
-USB-C
-Face unlock
-Sensor sidik jari di bawah layar
8. Harga Jual
$999
Nah harus kamu ketahui juga bahwa spesifikasi ini masih berupa rumor dan brand ternama tersebut belum merilis informasi resmi tentang smartphone Google Pixel 9 Pro, namun spesifikasi ini memberikan gambaran umum tentang apa yang diharapkan dari ponsel ini.