SUKABUMIEKSPRES – Berikut ini terdapat lima rekomendasi wisata Bogor hits yang dapat kamu jadikan referensi tempat healing, atau liburan bersama keluarga dengan menyenangkan.
Penasarankan apa saja lima wisata Bogor hits tersebut? Nah yuk simak di bawah ini.
1. Curug Bidadari: Tempat healing yang memiliki air terjun dengan ketinggian sekitar 70 meter, dan kolam jernih menyegarkan yang dapat kamu nikmati sambil memandang keindahan alam.
Baca Juga:Samsung S24 vs Samsung Galaxy A24, Simak Perbandigan KelebihannyaPerbandingan Samsung Galaxy A24 dan iPhone 15, Bagus Mana Ya?
2. Kebun Raya Bogor: Wisata populer yang memiliki berbagai macam tanaman dari berbagai belahan dunia, hingga kammu dapat bersantai di taman yang luas dan asri ini sambil memandanginya.
3. Taman Wisata Gunung Pancar: Kawasan wisata alam yang terletak di Bogor, dimana ketika mengunjunginya kamu dapat healing sambil melihat berbagai macam flora dan fauna, termasuk pohon pinus yang menjulang tinggi.
4. Desa Wisata Malasari: Wisata yang dapat kamu nikmati dengan melihat berbagai macam budaya dan tradisi masyarakat setempat, serta dapat juga hiking atau berkemah.
5. Telaga Saat: Telaga yang terletak di kawasan Puncak Bogor. Telaga ini memiliki air yang jernih dan pemandangan yang indah, di sini kamu dapat healing bersantai di tepi telaga sambil menikmati pemandangan alam yang indah.
Yuk pantau terus artikel kami untuk mengetahui informasi terbaru mengenai wisata-wisata hits seru lainnya, semoga bermanfaat guys!