Simak! 5 Rekomendasi Hp Gaming Rp1 Jutaan

Ilustrasi Infinix Note 11 Pro Rekomendasi Hp Gaming Rp1 jutaan.
Infinix Note 11 Pro Rekomendasi Hp Gaming Rp1 jutaan. Sumber Foto: androidauthority
0 Komentar

Dengan telah mendapatkan suplai daya dari baterai jumbo mencapai 5020 mAh, kalian dapat bermain game selama berjam-jam.

4. Infinix Hot 12 Play NFC (Rp1.401.000)

Rekomendasi Hp gaming Rp1 jutaan selanjutnya Infinix Hot 12 Play NFC, Hp gaming murah dengan spesifikasi lengkap. Navigasi layar lebih halus dan responsif saat bermain game.

Pasalnya layar Infinix Hot 12 Play NFC berukuran cukup lebar (6,8 inci), dan sudah dibekali refresh rate 90hz dan touch sampling 180hz. Keberadaan virtual RAM sehingga RAM dapat menjadi 7GB adalah keunggulan lainnya Hp ini.

Baca Juga:Indopride! Timnas VALORANT Indonesia Juara SEA Esports Championship 20234 Rekomendasi Tempat Makan Mie di Sukabumi

Hp ini memiliki SoC UNISOC Tiger T610 yang menghasilkan performa ngebut sekaligus memaksimalkan awetnya baterai. Pengalaman bermain pun bisa dirasakan lebih lama dan dinamis lantaran SoC ini tak menyebabkan panas berlebihan.

5. Vivo Y16 (Rp1.428.000)

Hp ini memang dirancang untuk gamer-gamer budget terbatas yang memerlukan Hp dengan spesifikasi cukup gesit. Vivo Y16 ditenagai oleh MediaTek Helio P35 beserta RAM 3GB dan memori 32 GB.

Hp murah ViVo ini punya Multi Turbo 5.5, Ultra Game Mode dan Cooling System untuk menunjang aktivitas gaming. Duo teknologi ini menjaga suhu tetap stabil serta mengurangi suttering dan lag, sehingga menyajikan pengalaman bermain game lebih baik.

Ditawarkan juga pengalaman mobile gaming yang lebih baik. Ini berkat adanya fitur Ultra Game Mode yang sudah diperbarui dengan mode “do not disturb” dan “esports”.

0 Komentar