4 Negara Terindah Di Dunia yang Menawan, Bisa Jadi Referensi untuk Liburan

(Sumber Gambar: Pixabay/Negara Terindah di Dunia)
(Sumber Gambar: Pixabay/Negara Terindah di Dunia)
0 Komentar

SUKABUMI EKSPRESS – Negara terindah Di Dunia pasti menjadi salah satu destinasi wisata yang menjadi idaman banyak orang untuk dikunjungi.

Berbagai negara memiliki keindahan dan pemandangan alam yang menakjubkan mata. Tapi taukah kalian kalau ada negara terindah di dunia?.

Negara yang memiliki pemandangan alam yang menawan, memang sering menarik banyak perhatian. Karena pasti saat kita ingin pergi berlibur, tempat wisata dan pemandang alam yang mempesona yang dicari dan juga dirindukan.

Baca Juga:Tips Memilih Warna Tenda Pernikahan, Wujudkan Resepsi Impianmu !Destinasi Selabintana Sukabumi, Menikmati Pemandangan Sunrise yang Sangat Memukau!

Nah, untuk kalian yang penasaran tentang negara terindah di dunia, yuk simak yang berikut ini:

1.Islandia

Islandia merupakan salah satu negara terindah di dunia yang sungguh mempesona dan menarik berbagai wisatawan dari lokal hingga mancanegara.

Walaupun dikenal sebagai negara kecil,namun keindahan alamnya tidak di ragukan lagi.

Di negara ini kalian bisa menikmati indahnya pemandangan yang tersuguh di depan mata. Seperti indahnya gletser, terowongan lava dan juga lading es yang begitu menakjubkan mata.

Dan keindahan ini tidak akan kalian temukan di luar Islandia loh.

Irlandia terletak di suatu kawasan yang berada di wilayah utara Atlantik, menjadi salah satu tempat terbaik untuk melihat indahnya Aurora Borealis.

Selain itu, tempat indah seperti Dettifoss Waterfall, Skarftafell dan juga Ice Cave menjadi salah satu daya tarik yang ciamik.

Baca Juga:Destinasi Curug Cikaso Sukabumi, Berbagai Keunikan yang Memikat Hati!5 Cabai Terpedas di Dunia  yang Memiliki Rasa yang Menggelegar, Sangat Mengejutkan Lidah!

Jika kalian berkunjung dan juga berlibur ke Islandia, kalian akan merasakan seperti sedang berada di negri dongeng.

Hal itu dikarenakan, negara yang satu ini begitu indah dan juga menakjubkan mata.

2.Yunani

Negara Yunani dikenal sebagai salah satu tempat yang cukup bersejarah dan menyuguhkan pemandangan yang begitu menawan. Sehingga tak heran, jika Yunani dinobatkan sebagai salah satu negara terindah di dunia.

Berbagai bangunan yang ikonik bisa dengan mudah kalian temukan saat berkunjung ke negara yang satu inin. Salah satunya adalah bangunan yang berada tepat di pulau Santorini yang sangat indah dan juga menawan.

Tempat yang bernama Parthenon dan juga reruntuhan Delphi menjadi salah satu bangunan yang sangat mempesona dan juga banyaj dikunjungi. Kita tahu bersama, bahwa Yunani sangat terkenal sebagai salah satu tujuan destinasi wisata.

0 Komentar