Jadi, jangan lupa ya sahabat biartau jika kalian ke Paris, kunjungi Pulau buatan yang satu ini.
3.The Palm Island
Selain The World Island, ternyata Dubai pun memiliki pulau buatan lainnya yang bernama The Palm Island. Yang tentu kecantikannya juga begitu menakjubkan.
Palm Island ini terdiri dari dua pulau buatan bernama Palm Jumeirah dan Palm Syekh Ali. Kedua pulau ini dibangun di lepas pantai Dubai.
Baca Juga:Menjelajahi 10 Destinasi Wisata Indonesia yang Terkenal di Dunia, Keren Banget !Menyingkap 7 Fakta Keindahan Raja Ampat yang Membuat Terpesona
Tetapi, baru Pulau Palm Jumeirah yang telah selesai dibangun pada tahun 2014 silam. Pulau ini merupakan replika dan meniru bentuk dari pohon palem.
Jadi, jika kalian melihat dari atas, kalian akan begitu terpesona dengan keindahannya yang begitu menawan. Pulau buatan ini direncanakan akan menjadi tempat bagi sejumlah hunian, pusat hiburan sekaligus pantai privat di Dubai.
Wah, keren banget ya Dubai, punya pulau buatan yang begitu mempesona.
4.Pulau Hulhumale
Selanjutnya, ada Maladewa yang memiliki pulau buatan yang bernama Hulhumale. Orang perrtama kali pindah ke pulau buatan ini pada tahun 2004, dan pada tahun 2016.
Pulau ini merupakan rumah bagi 40.000 orang. Pulau ini dirancang agar tahan terhadap perubahan iklim. Selain itu, pulau ini juga merupakan satu-satunya pulau pintar di Maladewa.
Pasalnya, terdapat jaringan pintar serta system lampu yang sangat canggih di kota ini, di pulau ini juga terdapat hotel dan juga restaurant. Tetapi, yang paling terkenal adalah keindahan pantai nya yang indah dan juga menakjubkan, yang memiliki kehidupan laut yang begitu mempesona. Jadi, gimana kalian tertarik mengunjungi Maladewa?
5.Pulau Ijbrug
Belanda memang merupakan negara yang sering menjadi tujuan destinasi, masyarakat dunia untuk menghilangkan kepenatan dengan berlibur.
Baca Juga:5 Pilihan Kue Kering Enak Selain Nastar untuk Camilan Lebaran, Enak Banget !Tempat Ngopi di Sukabumi
Ternyata di Belanda terdapat Pulau buatan yang sangat indah dan memiliki tata kelola yang sangat baik. Ide pembuatan Pulau ini bermula disaat salah satu kota yakni Amsterdam mengalami kesulitan, dengan kurangnya perumahan.
Maka dari itu dibuatlah serangkaian Pulau buatan yang disebut Ijbrug, pada tahun 2015 ada sekitar 20.000 penduduk yang tinggal di Pulau buatan ini. Keren banget ya pemandangan Pulau Ijbrug ini, sangat pas dijadikan sebagai tujuan destinasi wisata ya.