Min Hui mengatakan jika dirinya sudah memiliki seorang putra. Hal itu membuat Xin Qi kaget, terlebih lagi tes paternitas menunjukan bahwa anak tersebut merupakan anak dari Xin Qi.
Tetapi meskipun terkejut, Xin Qi dengan tegas memutuskan untuk mengambil alih peran ayah dari anak laki – laki tersebut.
Akankan kisah asmara mereka berlanjut? Ataukah tidak? Saksikan keseruan kisah mereka di Drama The Love You Give Me, tonton di WeTv!