SUKABUMI EKSPRES – Marion Jola, dia adalah seorang penyanyi muda dari jebolan ajang pencarian bakat Indonesian Idol musim ke- 9. Berasal dari Nusa Tenggara Timur yang memiliki segudang prestasi.
Marion Jola memiliki banyak fakta menarik, tak salah jika dirinya memiliki banyak penggemar. Apa aja itu ?
Memiliki Nama Lengkap Cantik
Nama langkap Jola , yaitu Marion Jola Pedy. Nama Marion Jola hanya untuk nama panggung. Jola sudah aktif di Instagram dan juga Facebook sebelum dirinya menjadi seorang artis.
Baca Juga:Drama Korea Stealer: The Treasure Keeper, mengalami Penurunan Rating, Ini Alasannya!Nokia X50 5G Keluaran Terbaru Kamera Jernih Bisa Bersaing Dengan iPhone? Simak Alasannya!
Ikutan Indonesian Idol Masih Siswa SMA
Marion Jola mengikuti ajang menyanyi di Indonesian Idol pada tahun 2028, atau pada musim ke- 9. Meski tidak keluar sebagai juara, namun nama Marion Jola semakin dikenal masyarakat Indonesia.
Saat menjadi peserta Indonesian Idol, Jola masih berstatus sebagai siswa Sekolah Menengah Atas (SMA).
Dirinya sukses mengharumkan nama daerah tempat kelahirannya, Kupang dengan bakat yang ia miliki.
Sebelum Jola mengikuti audisi dan menjadi artis, dirinya sudah menjadi seorang seleb Kupang dari Instagram. Dan sudah banyak followers otomatis Jola sudah terkenal di daerah nya itu.
Memiliki Suara Yang Unik
Gadis Kupang ini, memiliki warna suara yang unik. Tak hanya suaranya, penampilannya yang seksi mampu memikat para juri dalam waktu sekejap.
Bahkan video yang dirinya kirim untuk audisi Indonesian Idol sudah ditonton lebih dari 5 juta kali dan menjadi trending di Youtube Indonesia pada saat itu.
Sering Mengceover Lagu
Sebelum mengikuti audisi, ternyata Jola senang sekali mengcover lagu dan mengunggahnya di akun Youtube bersama dengan sang gitaris yang bernama Donal.
Baca Juga:Makna, Lirik dan Terjemahan Lagu “Shoong!” Taeyang Feat Lisa BLACKPINKViral, Dengarkan dan Download Lagu Despacito Naruto Disini!
Menggandeng Musisi Laleilmanino
Setelah tereliminasi dari Indonesian Idol, Jola berhasil menggandeng musisi Laleilmanino yang berasal dari naungan Universal Musik Indonesia.