Spesifikasi Berkualitas dan Harga Terjangkau Vivo Pad 2 Akan Menemani Keseharianmu!

Vivo Pad 2
Vivo Pad 2
0 Komentar

SUKABUMIEKSPRES – Kali ini vivo telah merilis tablet terbarunya yaitu Vivo Pad 2 dengan pasaran negara China, perangkat ini telah diluncurkan pada tahun lalu.

Perangkat ini diberikan peningkatkan spesifikasi yang meningkat, seperti baterai besar berkapasitas 10.000 mAh dan memiliki fitur pengisian dengan cepat 44 watt, berbeda dengan yang dahulu karena berkapasitas baterainya rendah yaitu 8.040 mAh.

Selain dari baterai tablet ini mengandalkan chipset besutan MediaTek, Dimensity 9000 dirancangn dengan fabrikasi 4 nanometer (4nm),
Apakah kalian ingin mengetahui lebih dalam tentang Vivo Pad 2, maka simak artikel ini.

Spesifikasi Vivo Pad 2.

Tampilan
– Layar : 11 inci
– Resolusi Tampilan : 1600 x 2560 pixels

– Teknologi Layar : IPS LCD
– Kedalam Piksel : 274ppi

Baca Juga:Rekomendasi HP Harga RP 3 Jutaan Didukung dengan Jaringan 5GHP Nokia 105 Terlama Vs Terbaru Spesifikasi dan Harga Murah!

Kamera
– Resolusi Kamera Utama : 13 + 8MP
– Resolusi Video : 4K, Full HD
– Face Detection : Ya
– Lensa Kamera : Dual Kamera
– Resolusi Kamera Selfie : 8MP

Desain
– Berat : 489g
– Dimensi (W x H x D) : 253.2 x 164.7 x 6.6mm

Baterai
– Kapasitas Baterai : 8040mAh
– Charging : Fast Charging, Reverse Charging
– Tipe Baterai : Li-Polymer

Memori
– RAM : 8GB

– Harga Resmi : Rp. 9.348.000

0 Komentar