SUKABUMIEKSPRES – 8 momen sad dalam serial anime Naruto. Serial animasi populer ini bercerita tentang kisah perjalanan Uzumaki Naruto yang bercita-cita untuk menjadi Hokage, agar dirinya dapat di akui oleh orang-orang disekitarnya.
Meskipun animasi ini memiliki tokoh utama yang memiliki sifat lucu dan konyol serta mengambil tema ninja yang penuh akan action. cerita yang disajikan tidak selalu berjalan mulus atau bahagia. Namun, ada juga beberapa momen yang bisa menyayat hati para penonton.
Penasaran Momen apa saja yang paling menyedihkan dalam serial anime Naruto? Mari simak ulasan di bawah ini.
Momen sad Anime Naruto Shippuden
1. Sasori dan Kedua Orang Tuanya
Baca Juga:Manga One Piece Hiatus Pasca Eiichiro Oda SakitManga One Piece Chapter 1086 Shanks Keluarga Figarland
Sasori adalah salah satu ninja yang berasal dari desa sunagakure dan juga anggota dari kelompok Akatsuki, meskipun dia tergabung dalam kelompok teroris ninja. Namun ternyata dia memiliki masa lalu yang cukup menyedihkan.
Sejak dia kecil, kedua orang tua-nya tewas saat menjalankan sebuah misi. Hidup tanpa orang tua membuat Sasori merasa kesepian, sampai-sampai dia membuat boneka yang menyurapai kedua orang tua-nya.
Singkat cerita dirinya masuk anggota Akatsuki. Namun, pada akhirnya dia tewas dalam peluk boneka yang menyerupai kedua orang tua-nya.
2. Kematian Haku dan Zabuza
Haku dan Zabuza adalah karakter antagonis dalam serial Naruto, meskipun Zabuza mendapatkan julukan sebagai iblis karena perawakannya yang cukup seram serta kemampuannya yang mengerikan.
Namun, ternyata dia memiliki hati yang baik. hal ini di perlihatkan saat dirinya dan Haku dalam keadaan sekarat. Zabuza sekarat karena dia di serang oleh orang yang menyewa dirinya. Di akhir hidupnya dia ingin bersama Haku.
3. Kematian Asuma
Asuma adalah anak dari Hokage ketiga, sekaligus guru bagi Ino, Shikamaru dan Choji. Saat mendapatkan misi mereka harus berhadapan dengan Kakuzu dan Hidan, Asuma pun tewas dalam duel tersebut. Asuma tidak mati sia-sia, karena dia telah meninggalkan 3 murid yang hebat dan berperan penting saat perang dunia ninja keempat.
4. Wafatnya Kushina dan Minato