5 Rekomendasi Drama Korea Romantis yang Menguras Emosi, Bikin Hati Cenat-Cenut

(Sumber Gambar : Instagram/drama Korea romantis )
(Sumber Gambar : Instagram/drama Korea romantis )
0 Komentar

Salah satunya sebagai pasangan kekasih harusnya saling bisa memahami, tidak hanya saling menuntut untuk terlihat sempurna namun harus bisa saling mengerti dan menerima kekurangan satu sama lain.

Setiap bagian film dibuat se epic dan serapih  mungkin membuat penonton berasa sedang ada di kehidupan drama ini, penuh emosi sedih, senang maupun sedih yang dikemas secara ciamik

4.My Love from the Star (별에서 온 그대)

Drama ini menceritakan kisah cinta antara seorang alien yang tinggal di Bumi selama 400 tahun dan seorang aktris terkenal. Menyuguhkan kisah cinta yang lucu, manis, dan emosional, dengan sedikit elemen fiksi ilmiah yang menambahkan sentuhan unik pada ceritanya.

Baca Juga:9 Rekomendasi Smartphone 4GB 2 jutaan, Spesifikasi Mantap dan MenarikAplikasi Foto Bergerak Dengan Musik yang Ciamik, Sempat Viral di TikTok!

Selain itu, keromantisan pemain yang akhirnya saling jatuh cinta walaupun berbeda, tetapi ketulusan kasih sayang sangat bisa dirasakan.

5.What’s Wrong with Secretary Kim (김비서가 왜 그럴까)

Drama ini berkisah tentang hubungan cinta antara seorang CEO tampan dan seorang sekretaris yang cakap. Drama ini menampilkan kisah cinta yang manis dan lucu, dengan karakter-karakter yang berlawanan ini saling menarik satu sama lain dan tumbuh bersama melalui berbagai situasi yang menghibur.

Itulah beberapa rekomendasi drama Korea yang romantis yang dapat Anda tonton dan nikmati. Selamat menonton! (*).

0 Komentar