Cara Memilih Furniture Kayu Jati yang Asli dan Berkualitas

Cara Memilih Furniture Kayu Jati yang Asli dan Berkualitas
0 Komentar

Kondisi ini bisa menyebabkan keropos di bagian dalam meski bagian luarnya terlihat kuat dan kokoh. Jadi sebaiknya hindarilah membeli furniture dari kayu jati yang memiliki banyak lubang di permukaannya.

5. Furniture dari Kayu Jati yang Simetris dan Kokoh

Pastikan furniture yang akan dipilih harus kokoh dan tidak mudah rapuh atau keropos. Dari sisi bentuk juga harus dipilih yang permukaannya rata atau simetris. Agar enak dilihat dan merata presisi satu sama lain di seluruh sudutnya agar kestabilan terjaga.

Untuk memastikan kekokohannya, coba Anda ketuk-ketuk bagian furniturenya, jika suara yang dihasilkan terdengar berat, bukan nyaring, maka dipastikan terbuat dari kayu jati asli. Berat dari kayu jati juga biasanya lebih berbobot, bukan jenis kayu yang ringan.

Baca Juga:Targetkan UHC, Hak Dasar Kesehatan Masyarakat Harus TerpenuhiLakukan Penilaian Lomba PHBS LBS

Dengan mengetahui cara memilih di atas, sekarang Anda tidak perlu bingung lagi saat ingin menentukan furniture kayu jati. Terkait urusan pengiriman, Anda bisa mengandalkan Lalamove. Kami akan mengantarkan pesanan Anda dengan aman dan cepat.

Selain itu, tersedia banyak armada yang bisa dipilih yaitu engkel box, engkel bak, pick up bak, pick up box, dan truk CDD. Untuk wilayah cakupan Lalamove selain melayani pengantaran Jabodetabek, kami juga mampu mengantarkan pesanan untuk destinasi Bandung, Cirebon, dan sekitarnya, Yogyakarta, Malang, Surabaya, Semarang, dan Sidoarjo.

BACA JUGA: 5 Tips Packing Barang Elektronik Rumah Tangga yang Aman

Anda bisa memesan layanan Lalamove melalui situs resminya atau dengan install aplikasinya di App Store untuk pengguna iOS maupun Play Store untuk pengguna android. Cek ongkos kirim cargo untuk tahu berapa besaran biayanya untuk sampai ke alamat rumah Anda.

0 Komentar