SUKABUMIEKSPRES – JBL Charge 4 adalah speaker Bluetooth terbaik yang sangat populer diberbagai kalangan usia, karena memiliki kombinasi kualitas suara baik serta daya tahan baterai yang kuat, dan fitur-fitur canggih praktis guna memanjakan pengguna akan hasil audio yang menggelegar. Nah untuk mengetahui apa saja keenam fitur tersebut, yuk simak terus artikel kami sampai selesai.
1. Kualitas Suara Superior: Speaker bluetooth terbaik ini menawarkan suara stereo berkualitas tinggi dengan bass kuat, menghasilkan pengalaman mendengarkan musik yang memuaskan.
Kelebihan Spek Speaker Bluetooth Terbaik JBL Charge 4, Mantap Poll
3. Desain Tahan Air: Terdapat juga rating ketahanan air IPX7, hingga petang audio ini tahan terhadap tumpahan air, hujan, dan bahkan bisa digunakan di sekitar kolam renang tanpa khawatir.
10 Speaker Bluetooth Outdoor Terbaik, Cocok Temani Aktivitas di Luar
Baca Juga:Kelebihan Spek Speaker Bluetooth Terbaik JBL Charge 4, Mantap PollMiliki Kelebihan Modern! Ini 3 Speaker Bluetooth Outdoor Terbaik
5. JBL Connect+: Menariknya anda dapat menghubungkan beberapa speaker Charge 4 atau speaker JBL lainnya yang kompatibel dengan fitur JBL Connect+, untuk menciptakan pengalaman suara yang lebih besar atau sistem audio stereo yang lebih luas.
6. Tombol Kontrol Mudah: Dilengkapi dengan tombol-tombol kontrol yang mudah digunakan untuk mengatur volume, memutar atau memberhentikan musik, dan mengaktifkan fitur JBL Connect+.