Harga dan Spesifikasi iPhone X Bekas April 2023, Apa Masih Layak Dibeli?

Harga dan Spesifikasi iPhone X Bekas April 2023, Apa Masih Layak Dibeli?
Harga dan Spesifikasi iPhone X bekas perlu kalian ketahui sebelum ingin membeli seri produk Apple ini.
0 Komentar

Sukabumi Ekspres – Harga dan Spesifikasi iPhone X bekas perlu kalian ketahui sebelum ingin membeli seri produk Apple ini.

Pertanyaan soal kelayakan dari seri iPhone X untuk digunakan di tahun ini tentunya akan coba kamu urai bersama informasi tentang harga dan spesifikasi iPhone X bekas.

Banyak diberitakan tentang harga dan spesifikasi iPhone X bekas yang saat ini telah mengalami penurunan harga yang cukup drastis, mengingat pada tahun 2018 sendiri, seri iPhone X sudah tidak diproduksi oleh Apple.

Baca Juga:Terciptanya Halal Bihalal, Hasil Rumusan Ide Bung Karno dan KH Wahab ChasbullahEvakuasi WNI di Sudan, Panglima TNI Yudo Margono: Saya Minta Jadikan Pengalaman Kedua

Meskipun begitu, seri iPhone X masih cukup banyak dicari oleh para penggemar gadget, terkait harga dan spesifikasi iPhone X bekas periode April 2023.

Secara umum, iPhone X bekas dibanderol dengan harga Rp5 jutaan. Harga tersebut tercantum dibeberapa gerai pada toko online yang terdapat di Tokopedia.

Penurunan yang cukup drastis, mengingat pada awal perilisannya seri iPhone X dijual dengan harga Rp18 juta. Namun, saat ini kalian sudah bisa memiliki seri tersebut hanya bermodalkan uang Rp5 juta.

Sebelum kalian akan benar-benar membeli seri iPhone X bekas, memang diperlukan beberapa informasi seperti apakah smartphone ini masih layak untuk digunakaan?

Berikut kami rangkum beberapa alasan terkait kelayakan iPhone X jika kalian ingin membelinya hari ini.

  • Desain iPhone X

Jika berkaca pada hari ini, desain dari iPhone X dinilai cukup ketinggalan dibanding dengan seri-seri penerusnya yang memliki desian smartphone yang lebih terlihat modern dan juga simple atau tidak terlalu mencolok.

Sedangkan untuk iPhone X, kita bisa melihat pada tampilan belakang atau punggung smartphone. Desain yang dimiliki masih menerapkan desain-desain lama yang kurang diminati oleh para penggemar gadget saat ini.

Baca Juga:Sandiaga Uno Mengundurkan Diri Dari Partai Gerindra, Prabowo: Belum Terima Surat Pengunduran DiriUsulkan Sandiaga Uno Sebagai Cawapres, Wakil Ketua Umum PPP: Dinamikanya Masih Berjalan

Desain kamera pada iPhone X berbeda dengan rilisan seri terbaru, dimana kamera masih berada pada satu wadah. Sedangkan seri penerusnya sudah menerapkan desain kamera dengan tampilah terpisah.

0 Komentar